Mobil Mobil Termahal Di Dunia - Memiliki mobil dengan harga mahal adalah impian setiap orang. Pasalnya, jika mobil dibandrol dengan harga yang sangat tinggi maka kelebihan dan kecanggihannya pun seimbang dengan harganya. Di dunia ini ada beberapa mobil yang dibandrol dengan harga yang cukup tinggi, namun di Indonesia sepertinya masih jarang orang yang memilikinya. Berikut oto7 informasikan kepada anda mobil mobil termahal di dunia.
1. Lamborghini Veneno
Mobil keren ini memiliki harga yang sangat tinggi, bandrolan yang diberikan pada mobil ini sekitar US$4 juta atau jika dirupiahkan berkisar antara Rp. 41,06 miliar. Mobil ini dibekali dengan mesin tipe V12 dan kapasitas 6,5 litter yang mampu menghasilakan tenaga kuda 750. Lamborghini ini dapat maju hingga 355,6 km/jam dalam hitungan 2.8 detik saja. Selain itu Lamborghini Veneno ini dapat melesat dengan kencang pada kecepatan 96,5 km/jam.
2. W motors Lykan Hypersport
W mootr Lykan Hypersport adalah salah satu mobil dengan harga mahal besutan dari timur tengah. Mobil ini diberik bandrol US$3,4 juta atau setara dengan Rp. 39,4 miliar. Mobil ini dikenal dengan mobil yang paling cepat untuk saat ini, kecepatan yang dimiliki oleh mobil mahal ini mencapai 394,2 km/jam. Dan lagi mobil ini mempunyai spesifikasi mesin berupa tubro charged dengan total silinder berjumlah 6. W motors Lykan Hypersport bisa melesat hingga kecepatan 96,5 km/jam dalam hitungan 2.7 detik saja. yang membuat mobil ini mahal adalah sebuah jok kulit dengan jahitan emas serta lampu LED yang berlapis berlian.
3. Lamborghini Reventon
Lamborghini Reventon dibandrol dengan harga pada kisaran US$ 1.610.000 atau setara dengan Rp. 16,5 miliar. Memiliki mesin bertipe V12 yang berkapasitas sebesar 6,5 liter yang mampu menghasilkan dengan 650 tenaga kuda. Untuk melesat dengan kecepatan 96,5 km/jam hanya butuh waktu 4,3 detik.
Sekian informasi yang kami berikan mengenai mobil mobil termahal di dunia. Baca juga mobil mobil tercepat di dunia Semoga bisa menjadi hal yang bermanfaat untuk anda dan selamat membaca.